Objek wisata Kapalo Banda Taram yang tersembunyi di balik bukit-bukit di tepi kota Paykumbuh. Letaknya 11,5 KM dari kota Payakumbuh.
Objek wisata yang menyuguhkan keindahan alam, danau yang terbuat dari irigasi dan di kelilingi bukit-bukit nan indah sungguh memanjakan mata.
Para wisatawan yang berwisata ke sini akan betah berlama-lama, selain pemandangan yang bagus, air yang begitu jernih, dan suara gemricik air dari irigasi sangat membuat betah para wisatawan
Letaknya yang terpencil, jauh dari pusat kota membuat tempat ini masih asri, masih enak untuk menghilangkan penat di akhir pekan.
Rakit-rakit bambu yang berjejer terlihat kontras dengan pemandangan alam, rakit-rakit tersebut di sewakan oleh penduduk setempat untuk di gunakan oleh wisatawan
Kalau mimin pribadi jika di suruh pilih antara Harau dan Kepalo Banda ini, mimin akan memeilih yang ke dua yaitu tempat wisata Kapalo Banda yang ada di Kabupaten Lima Puluh Kota ini.
Suasana di tempat wisata ini seperti berada di dimensi lain, seperti bukan di Indonesia. Sangat eksotik dan menawan
Related Posts :
Naik Apa Dari Bogor ke Gontor (Pondok Modern Darussalam Gontor)Sahabat Tentang Dunia ada yang mau nyantri ke Gontor??? itu loh yang kaya novel-nya 5 Menara. nih ane kasih tau rutenya kalau dari Bogor.
… Read More...
Nge-"bolang" di Dunia Maya"ngebolang di dunia maya"
ngebolang atau jalan-jalan atau wisata atau berpergian atau apa saja lah, misalnya berpetualang,,,
tak selalu har… Read More...
Wah Istana Bogor di Buka Untuk Umum "GRATIS LOH"
Di hari jadi yang ke-530, Kota Bogor menyelenggarakan event seru bertajuk Pekan Pesona Wisata 2012. Ini adalah momen langka dimana I… Read More...
Mendaki Puncak Gunung Gede
Mendaki Puncak Gunung Gede
Ini dia,, akhirnya kita sampai juga di puncak Gunung Gede. Tingginya sekitar 2900 meter dari p… Read More...
Ngaskus Itu AsikHai sahabat Tentang Dunia,,, maaf nie baru post lagi...
hari ini Tentang Dunia akan bercerita mengenai KASKUS, ternyata ngaskus itu as… Read More...
0 Response to "Wisata Kapalo Banda Taram - Payakum"
Post a Comment